• Google
  • Blogger
  • WhatsApp
  • Design Contest
  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • Linkedin
  • Line
  • Payoneer
  • Privacy
  • Thursday 21 September 2017

    Tip Mengatasi Smartphone Error Cek App Media Sosial

    Tip Mengatasi Smartphone Error Cek App Media Sosial

    Apakah anda sedang mengalami masalah, kinerja Smartphone mulai berkurang?


    Smartphone terasa lebih panas dari sebelumnya?


    App media sosial mulai sering error?






    Jika sedang mengalami masalah seperti diatas, itu adalah tanda memori storage smartphone penuh, maka untuk mengatasinya, anda harus melakukan pengecekkan pada smartphone anda. Hal yang harus diketahui, berbagai aplikasi yang terpasang setiap kali digunakan, maka akan langsung menambah kapasitas data.


    Begitu dengan app Media Sosial, seperti Whatsapp, Instagram, Twitter, LINE dan Facebook. Media tersohor ini yang sering digunakan dan lalulintas update didalamnya pun terbilang cepat dan massive. Sehingga penambahan data pada memori internal yang cepat membuat ruang kosong semakin sempit.


    Maka untuk mengatasi masalah ini, tahapan langkah yang harus dilakukan tutorialnya busa dilihat pada video untuk aplikasi WhatsApp, Facebook, LINE dan Instagram, sebagai berikut;


    1. Buka setelan smartphone

    2. Buka Aplikasi Manager

    3. Tunggu beberapa saat sampai jumlah total kapasitas aplikasi muncul di setiap aplikasi teroasang

    4. Lakukan pengecekan satu persatu aplikasi Whatsapp, Facebook Line, Instagram dan Twitter

    5. Jika diantara aplikasi itu sudah mencapai 200 Mb untuk total memori 8 GB, 500 GB untuk total memori 16 GB dan seterusnya, lihat perbandingannya.

    6. Lakukan pengurangan jumlah data aplikasi

    7. Untuk melakukan langkah selanjutnya bisa dibaca dibawah ini


    Dalam hal ini yang harus dijaga adalah prosentasi ruangan kosong pada storage smartphond Anda. Ruangan kosong harus dijaga sampai 25% dari total keseluruhan memori internal. Jika aplikasi media sosial total datanya cukup besar, Anda dapat melakukan langkah sebagai berikut;


    1. Whatsapp







    Seperti di video diatas, untuk mengurangi total data aplikasi whatsapp, yaitu dengan 3 cara;


    1. hapus data
      1. buka setelan smartphone

      2. buka aplikasi manager

      3. klik app Whatsapp

      4. clear data


    2. Hapus File Media
      1. buka File Manager app

      2. Klik Folder Storage

      3. klik Folder Whatsapp

      4. klik Folder Media

      5. Buka setiap Folder, hapus atau pindahkan ke memori external jika ada file image, video, dokumen

    3. clear historis chat
      1. buka aplikasi Whatsapp

      2. klik setelan / settings

      3. klik chat

      4. clear historis






    2. Facebook







    Seperti di video diatas, untuk mengurangi total data aplikasi Facebook, yaitu dengan 3 cara;


    1. hapus data
      1. buka setelan smartphone

      2. buka aplikasi manager

      3. klik app Facebook

      4. clear data


    2. Pindahkan atau hapus file Image / video
      1. buka Folder Manager Aplikasi

      2. Klik Folder Pictures

      3. klik Folder Facebook

      4. Hapus atau pindah ke memori external


    3. clear historis
      1. buka Aplikasi Facebook

      2. Klik icon Garis tiga yang ada di Paling kanan atas

      3. Klik Pengaturan

      4. klik clear hisstoris


    3. LINE







    Seperti di video diatas, untuk mengurangi total data aplikasi Line, yaitu dengan 3 cara;


    1. hapus data
      1. buka setelan smartphone

      2. buka aplikasi manager

      3. klik app Line

      4. clear data


    2. Pindahkan atau hapus file Image / video
      1. buka Folder Manager Aplikasi

      2. Klik Folder Pictures

      3. klik Folder Line

      4. Hapus atau pindah ke memori external


      1. buka Aplikasi Line

      2. Klik icon setelan yang ada di Paling kanan atas

      3. Klik Pengaturan

      4. klik clear hisstoris


    4. Instagram







    Seperti di video diatas, untuk mengurangi total data aplikasi Facebook, yaitu dengan 3 cara;


    1. hapus data
      1. buka setelan smartphone

      2. buka aplikasi manager

      3. klik app Instagram

      4. clear data

    2. Pindahkan atau hapus file Image / video
      1. buka Folder Manager Aplikasi

      2. Klik Folder Pictures

      3. klik Folder Instagram

      4. Hapus atau pindah ke memori external

    3. clear historis
      1. buka Aplikasi Instagram

      2. Klik icon setelan yang ada di Paling kanan atas

      3. Klik Pengaturan

      4. klik clear historis


    Demikian cara untuk mengurangi jumlah data di masing - masing aplikasi media sosial. Anda juga dapat melakukan hal yang sana jika pada saat pengecekkan jumlan data aplikasi cukup besar di atas 200 MB.


    Perawatan ini tidak harus menunggu Smartphone menjadi error, overheat atau hang. Perawatan diatas, dapat dilakukan setiap hari jika aktivitas upload atau download di media sosial cukup tinggi atau sering. Dan perawatan rutin cukup seminggu sekali.


    Tip mengatasi smartphone error, cek app media sosial, telah selesai dibahas. Efisien dalam pengunaan data, akan lebih bijak dengan hanya menggunakan aplikasi Chrome browser untuk membuka aplikasi media sosial.


    Semoga bermanfaat.



    No comments: