Monday, 10 September 2018

Cara Daftar Payoneer Dan Dapatkan 25 Dollar

Cara Daftar Payoneer Dan Dapatkan 25 Dollar


Pada materi sebelumnya, telah dibahas cara transfer ke bank lokal menggunakan Payoneer di lomba desain di Design Contest. Dan sekarang kita akan membahas cara daftar Payoneer dan langsung mendapatkan 25 dollar dari Payoneer. Sebelum ke langkah pendaftaran, jika ingin mendpatkan 25 dollar langsung ANda dapat mendaftar di sini.




Anda juga dapat mendaftarkan langsung di situsnya langsung namun Anda tidak akan mendapatkan 25 dollar. Di sini kami akan memberikan tip tahapan langkah untuk mendaftar di Payoneer. Payoneer sebagai alat transaksi transfer Bank antar negara yang dapat mentranfers ke bank lokal Anda, juga dapat menjadi alat transfer uang hadiah untuk berbagai lomba Internasional termasuk hadiah uang dari lomba desain di Design Contest.


Untuk tahapan langkah mendaftar di dan mendapatkan 25 dollar, dapat mengikuti langkah gambar di bawah ini:


  1. Silahkan buka situsnya di sini;





    1. Isikan nama depan dan nama belakang yang sama dengan nama lengkap diaccount Bank Anda dan sama dengan nama di no ID atau No KTP atau no SIM atau No Paspor Anda, ini sangat tergantung ID mana yang akan dikirimkan


    2. Isi alamat email Anda


    3. Isi tanggal lahir Anda yang sesuai dengan tanggal lahir pada dengan nama lengkap diaccount Bank Anda dan sama dengan nama di no ID atau No KTP atau no SIM atau No Paspor Anda


    4. klik next


    Kesamaan data ini agar lebih mudah dalam proses validasi




    1. pilih Negara tempat tinggal


    2. Isi alamat rumah Anda yang sesuai dengan alamat rumah yang tertera pada dengan nama lengkap diaccount Bank Anda dan sama dengan nama di no ID atau No KTP atau no SIM atau No Paspor Anda.


    3. Isi kode pos


    4. Isi No kontak Anda


    5. klik next




    1. Isi Nama Bank lokal Anda


    2. Isi nama lenkap Anda berdasarkan yang nama di account Bank lokal Anda.

    3. Isi no rekening Bank Lokal Anda.




    4. Isi Kode bank Kliring Bank Lokal Anda.

      Ini dapat Anda tanyakan langsung ke Bank lokal Anda. Untuk Bank BCA kode kliring Bank lokal ada 7 digit, yaitu kombinasi antara kode kliring dan kode area ( 3 digit angka didepan no. rekening Anda ).

      Untuk 4 Digit Anka yang harsu diisi, empat angka di depan kode kliring Bank BCA, misalkan kode kliring Bank BCA, 0140997, maka yang diisi 0140 pada kolom Clearing code di payoneer


    5. selesai


Langkah selanjutnya Anda menunggu konfirmasi akun email dari Payoneer. Dan selanjutnya untuk melakukan validasi rekening Bank lokal yang didaftarkan. Untuk kebutuhan ini, yang harus ANda siapkan sebagai berikut:


  1. Softcopy ID Card atau KTP


  2. Softcopy mutasi rekening koran Bank Anda atau screenshot halaman muka akun situs Bank Lokal Anda, jika ANda mendaftar di bank lokal untuk internet Banking.

  3. Isi no rekening Bank Lokal Anda.


  4. Keduanya nanti diupload pada proses validasi, ini menunggu pemberitahuan dari Payoneer untuk valdasi.


  5. selesai


selain itu Anda dalam bertransaksi Internasional antar bank akan di minta swift kode. Swift kode Bank dapat Anda tanyakan ke Bank Anda. Swift Kode Bank ini adalah kode Bank umtuk bertransaksi online, dan setiap bank memiliki kode swift masing - masing. Kode swift ini disebut juga Inditifer code. Swift singkatan dari Society For Worldwide Interbank Financial Telecommunication, yang berpusat di Belgia, yaitu kode yang terdiri 8 digit, di bawah ini swift kode bank-bank di Indonesia:


  • Bank Indonesia: INDOIDJA
  • Bank ABN AMRO : ABNAIDJA
  • Bank Rakyat Indonesia (BRI): BRINIDJA
  • Bank Negara Indonesia (BNI): BNINIDJA
  • Bank Mandiri: BMRIIDJA
  • Bank Syariah Mandiri: BSMDIDJA
  • Bank Tabungan Negara (BTN): BTANIDJA
  • Bank Central Asia (BCA): CENAIDJA
  • Bank Danamon: BDINIDJA
  • Bank Lippo : LIPBIDJA
  • Bank Internasional Indonesia (BII): IBBKIDJA
  • Bank Permata: BBBAIDJA
  • Bank Mega: MEGAIDJA
  • Bank Haga : HAGAIDJA
  • Bank Artha Graha: ARTGIDJA
  • Bank Bangkok: BKKBIDJA
  • Bank Bumiputera Indonesia: BUMIIDJA
  • Bank Bumi Arta Indonesia: BBAIIDJA
  • Bank Buana Indonesia: BBIJIDJA
  • Bank Bukopin: BBUKIDJA
  • Bank BNP Paribas Indonesia: BNPAIDJA
  • Bank Chinatrust Indonesia: CTCBIDJA
  • Bank of China, Jakarta Branch: BKCHIDJA
  • Bank Commonwealth: BICNIDJA
  • Bank Deutsche AG: DEUTIDJA
  • Bank DBS Indonesia: DBSBIDJA
  • Bank Ekspor Indonesia: BEXIIDJA
  • Bank Ekonomi Raharja: EKONIDJA
  • Bank Finconesia: FINBIDJA
  • Bank HSBC : HSBCIDJA
  • Bank Kesawan: AWANIDJA
  • Bank Maybank Indocorp: MBBEIDJA
  • Bank Mizuho Indonesia: MHCCIDJA
  • Bank NISP: NISPIDJA
  • Bank Niaga: BNIAIDJA
  • Bank OCBC Indonesia: OCBCIDJA
  • Bank Pan Indonesia: PINBIDJA
  • Bank Rabobank International Indonesia: RABOIDJA
  • Bank Resona Perdania: BPIAIDJA
  • Bank Sumitomo Mitsui Indonesia: SUNIIDJA
  • Bank Swadesi: SWBAIDJA
  • Bank UFJ Indonesia (formerly Bank Sanwa Indonesia): SAINIDJA
  • Bank UOB Indonesia: UOBBIDJA
  • Bank Woori Indonesia: HVBKIDJA


Demikian cara memmbuat akun Payoneer dan mendapatkan langsung 25 dollar. Dan jika ditemukan kendala atau masalah saat mendaftarkan, Anda dapat menanyakan langsung dengan mengirim email ke ahmad.hanafiah33@gmail.com.


Semoga bermanfaat.







Artikel Terkait







Cara Upload Desain Logo Di Lomba Design Contest
Cara Daftar Payoneer Dan Dapatkan 25 Dollar
Cara Transfer Bank Lokal Menggunakab Payoneer Di Design Contest
Cara Transfer Uang Hadiah Lomba Di Design Contest
Tutorial Cara Ikut Design Contest

No comments:

Post a Comment